Racikan Umpan Ikan Bawal Siang Hari dan Malam Hari Terbaik

Umpan Ikan Bawal Siang Hari – Hai sob, apa kabar kalian semua? Mimin harap kalian enjoy dengan aktivitas kalian hari ini ya! Jumpa kita kali ini mimin tertarik untuk memberikan pada kalian sebuah penjelasan yg sangat bermanfat dan berguna mengenai kumpulan racikan umpan ikan bawal siang hari yang dijamin strike!

Penasaran akan hal tersebut, maka simaklah sajian lengkapnya di bawah ini

Umpan Ikan Bawal Siang Hari

Perlu kalian ketahui sob bahwa Ikan bawal merupakan jenis ikan yg dapat hidup berbagai perairan seperti di sungai, waduk, danau, hingga perairan air tawar. Adapun ikan memiliki bentuk yakni pipih atau gepeng dan lebar memiliki dagingnya cukup tebal dan rasanya gurih. Ikan bawal memiliki cukup banyak duri sehingga kita harus hati-hati saat mengonsumsinya.

Adapun hal menarik dari jenis ikan bawal ialah dirinya yg sangat rakus sekali terhadap makanan seperti daging, tumbuhan dan masih banyak lainnya.

Dari hal tersebut sudah dapat diketahui bahwa tidak begitu selit untuk dapat menyediakan umpan untuk nantinya memancing jenis ikan satu ini. Namun akan lebih baik dan pasti maka lebih untuk dapat menyediakan umpan yg memang benar-benar ampuh dan dijamin bakal lansung dimakan oleh jenis ikan  satu ini.

Berikut Ini Racikan Umpan Ikan Bawal Siang Hari

Umpan Ikan Bawal Siang Hari

Untuk dapat mengetahui ragam umpan ikan bawal siang hari yg pasti strike, maka simaklah penjelasan lengkap mengenai umpan ikan bawal untuk siang dan malam hari paling jos yg mimin sajikan di bawah ini.

1. Umpan Ikan Bawal Alami

Buat kalian yang sekiranya males banget untuk membuat racikan umpan ikan bawal siang hari, maka sajian ragam contoh ikan bawal alami yg di bawah ini dapat kalian perlukan untuk kegiatan memancing ikan bawal yakni sebagai berikut:

  1. Kepiting gembur
  2. Ikan mas kecil
  3. Ikan cendol
  4. Cumi-cumi
  5. Telur ikan
  6. Belut
  7. Tempe
  8. Roti
  9. Cacing tanah
  10. Ulat daun pisang
  11. Larva tawon
  12. Belalang
  13. Jangkrik
  14. Katak sawah
  15. Cicak
  16. Usus ayam
  17. Keong
  18. Laba-laba

2. Racikan Umpan Ikan Bawal Yang Jitu Abiss

– Umpan Ikan Bawal Siang Hari

Adapun bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • 1 bungkus cacing sutra
  • Dan juga 1 bungkus terasi udang
Baca Juga  Burju Ni Dainang Lirik - Lagu Batak Untuk Dinyanyikan

Adapun cara pembuatannya, kalian perlu terlebih dahulu:

  • Memasukan terasi ke dalam wadah baru setelahnya kalian tumbuk-tumbuk hingga menjadi halus.
  • Barulah setelah itu terasi yg sudah dihaluskan di masukkan dalam sebuah wadah bersama dengan cacing sutra yg sebelumnya disediakan.
  • Aduk hingga merata gabungan dua bahan tersebut.

Mimin sarankan untuk kalian dapat mencampurkan terasi udang secukupnya saja pada cacing, hal demikian bertujuan agar cacing tidak cepat mati ya sob.

– Umpan Bawal Harian Cuaca Panas

Berikutnya ini terdapat pula cara pembuatan racikan umpan ikan bawal untuk digunakan pada cuaca panas.

Adapun bahan-bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • 1 siung daging durian
  • 1 bungkus pelet ikan tuna/tongkol
  • Dua kuning telur bebek asin
  • Dan yg terakhir ialah air panas secukupnya.

Untuk cara pembuatannya:

  1. Terlebih dahulu diri kalian menyediakaan sebuah wadah untuk memasukaan semua bahan menjadi satu untuk dihaluskan.
  2. Setelah bahan-bahan tersebut sudah dihaluskan, masukkan la ke dalam plastik bersamaan dengan air panas untuk nantinya menjadikan bahan-bahan tersebut menjadi kenyal.
  3. Langkah terakhir yg perlu untuk kalian lakukan ialah menumbuk-numbuk adonan untuk setelahnya dapat kalian pakai memancing.

– Umpan Ikan Bawal Cuaca Dingin

Berikutnya terdapat pula resep pembuatan racikan umpan ikan bawal untuk digunakan pada waktu cuaca dingin, simak penjelasanya di bawah ini.

Adapun bahan-bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • Essen tenggiri
  • 500 gram kacang mede
    250 gram kacang almond
  • 250 kacang kenari
  • 3 sdm weijsmen
  • Dan yg terakhir ialah ovalet secukupnya.

Adapun langkah pertama yg perlu untuk kalian lakukan untuk meracik umpan tersebut ialah:

  • Terlebih dahulu diri kalian menghaluskan 250 gram kacang kenari dan juga 500 gram kacang mede dengan cara ditumbuk atau dibelender.
  • Setelah bahan-bahan sudah menjadi halus, maka perlu bagi kalian menambahkan valet dan weijsman dan tujuah tetes essen, setelahnya aduk bahan-bahan tersebut hingga merata.
  • Baru setelahnya kalian menumbuk-numbuk bahan-bahan yg dihaluskan tersebut hingga memiliki tekstur kenyal nantinya.

– Resep Umpan Bawal Galatama Babon

Berikut ini mimin sajikan berupa resep umpan memancing ikan bawal galatama babon simak penjelasannya di bawah ini.

Adapun beberapa bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • 1 kilogram daging ikan (gabus, betok atau ikan mas).
  • Daun salam, daun pandan dan juga daun sereh.

Untuk langkah pembuatannya:

  1. Terlebih dahulu kalian masukan ikan ke dalam panci untuk direbus bersama dengan daun pandan selama kurang lebih 20 menit.
  2. Setelah selesai, ikan yg kalian rebus dapat kalian buang kulit dan juga tulangnya, karena hanya dagingnya sahaja yg diperlukan.
  3. Langkah berikutnya daging ikan yg sudah direbus dapat kalian tancapkan pada kail pancing kalian.
  4. Masukkan umpan kalian ke dalam air, dan secepat kilat ikan akan menyambar umpan yg kalian racik nantinya.
Baca Juga  Daftar Tempat Service AC Kelapa Gading Jakarta Utara Terbaik

– Umpan Bawal Pagi Hari

Berikutnya ini terdapat resep umpan ikan bawal minim budget buat kalian yg hendak memancing dia pagi hari.

Adapun bahan-bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • Nasi putih secukupnya
  • Essen tenggiri
  • Dan satu bungkus santan kara.

Untuk pembuatannya:

  1. Terlebih dahulu kalian masukkan nasi yg masih hangat dan santan secukupnya ke dalam sebuah wadah.
  2. Langkah berikutnya ialah dengan memasukan 7 tetes essen tenggiri, barulah kalian dapat mengaduk-ngaduk kedua bahan tersebut hingga menjadi hancur/halus.
  3. Racikan umpan sudah jadi, saatnya kalian dapat gunakan untuk memancing nantinya.

– Umpan Bawal untuk Yang Susah Makan

Racikan umpan ikan bawal yg paling makjrengg untuk ikan bawal yg susah banget makanannya

Adapun bahan-bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • pasta rasa pisang.
  • 3 sdm sagu halus.
  • Dan juga essen coya.

Adapun cara pembuatannya:

  1. Kalian perlu untuk memasukkan sagu, pasta pisang dan juga setengah essen choya ke dalam sebuah wadah.
  2. Setelahnya kalian perlu mengaduk-ngaduk hingga rata bahan yg terdapat pada wadah tersebut.
  3. Setelah semuanya rata, maka kalian dapat menggunakan racikan umpan tersebut untuk memancing nantinya.

Berikutnya ini terdapat juga resep umpan memangcing ikan bawal yg sulit banget makan

Adapun bahan-bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • Pelet nas koi.
  • Minyak ikan.
  • Cacing sangrai.
  • Dan juga air panas.

Langkah pembuatanya ialah:

  1. Dengan menyediakan setengah pelet nas koi, baru setelahnya kalian dapat menambahkan bahan lainnya seperti, lima tetes minyak ikan, 1 bungkus cacing sangrai dan air secukupnya agar adonan terasa pas.
  2. Setelahnya kalian dapat menggunakan umpan kalian tersebut setelahya.

– Umpan Ikan Bawal Malam Hari

Berikut ini terdapat pula resep umpan memancing ikan bawal yg cocok digunakan pada malam hari.

Adapun bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • 1 bungkus pelet
  • 1/2 kg pelet 781
  • 1 butir minyak ikan
  • 3 sdm minyak VCO
  • Essen tenggiri
  • Dan air panas secukupnya.

Adapun cara pembuatannya ialah:

  1. Dengan dengan terlebih dahulu memasukan 1 bungkus pelet, 1/2 kg pelet 781, 1 butir minyak ikan, 3 sdm minyak VCO ke dalam satu wadah tak lupa masukkan 5 tetes essen tenggiri, dan juga air panas secukupnya.
  2. Baru aduk hingga rata-rata dan menyatu semua bahan tersebut hingga adonan bahan tersebut memiliki tekstur yang pas untuk dapat digunakan.

– Umpan Ukan Bawal Saat Hujan

1. Berikut ini ada pula resep umpan memancing ikan bawal yg dapat kalian pakai pada saat hujan.

Adapun bahan-bahan yg diperlukan untuk meracik umpan tersebut yaitu:

  • ½ bungkus pelet kumpay.
  • 1 bungkus pelet cap jempol jika ada.
  • 1 butir telur bebek bewarna biru.
  • Essen tenggiri.
  • Dan yg terakhir ialah air panas secukupnya.

Adapun cara pembuatan umpan tersebut sangat mudah sekali ya sob yakni:

  1. Dengan memasukan semua bahan secukupnya ke dalam satu wadah.
  2. Setelahnya bahan yang ada pada wadah diaduk hingga merata.
  3. Dan untuk membuat tekstur umpan biar pas tambahkan lah air panas secukupnya.
  4. Dan racikan umpan pun sudah dapat digunakan.
Baca Juga  Efek Samping Fair and Lovely Yang Harus Kalian Ketahui!

2. Sama halnya dengan berikut ini yg berupa umpan memancing ikan bawal yg dapat kalian pakai pada saat hujan simak penjelasannya di bawah ini.

Adapun bahan-bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • 1 sdm santan.
  • 2 centong nasi hangat.
  • 4 tetes essen durian.
  • 4 essen tenggiri.
  • Dan yg terakhir ialah 6 tetes essen daging.

Adapun cara pembuatannya sangatlah mudah banget sob yakni:

  1. Dengan menghacurkan terlebih dahulu nasi yg disediakan.
  2. Setelah nasi hancur, maka kalian dapat memasukkan semua bahan yg ada dan kalian aduk hingga rata semua bahan tersebut hingga benar-benar menyatu.
  3. Racikan umpan pun sudah siap digunakan untuk bertempur sob.

3. Racikan berikutnya berupa resep umpan ikan bawal yg dapat digunakan pada saat hujan datang.

Adapun bahan-bahan yg diperlukan ialah seperti:

  • 1 bungkus pelet.
  • Essen tuna atau essen tengiri.
  • Dan yg terakhir daging durian yg sudah matang.

Untuk cara meraciknya juga sangat mudah sob yakni:

  1. Dengan memasukkan daging durian 5 tetes essen dan pelet ke dalam satu wadah untuk dapat diaduk.
  2. Aduk hingga merata bahan-bahan tersebut.
  3. Setelahnya umpan sudah dapat dipakai untuk memancing ya sob.

3. Tips and Trik Bagaimana Caranya Strike Ikan Bawal Babon

Umpan Ikan Bawal Siang Hari

Berikut ini mimin sajikan secara lengkap bagaimana caranya untuk dapat memmperoleh ikan bawal babon pada mata pancing, simak penjelasanya di bawah ini.

  • Langkah pertama yang perlu untuk kalian lakukan ialah memastikan kawasan memancing kalian sudah benar tempatnya ikan bawal babon berkumpul.
  • Sediakan mata kail dengan ukuran besar mengingat ukuran ikan yg ditangkap juga lumayan besar.
  • Sediakan joran pancing dengan daya tahan kuat yg tak diragukan ya sob.
  • Umpan yang dilekatkan pada mata kail haruslah berukuran besar agar tak dapat dimakan oleh ikan-ikan yg berukuran kecil.
  • Untuk umpannya kalian dapat menggunakan racikan umpan yg mimin sajikan di atas.

4. Waktu Yang Pas Untuk Dapat Memancing Ikan Bawal

Setiap orang memiliki pendapat dan alasan tersendiri mengenai kapan waktu yg pas untuk dapat memancing ikan bawal. Adapun waktu yg pas untuk memancing ikan bawal ialah dikala sore, malam hari, saat germis dan juga hujan ya sob.

PENUTUP

Cukup sudah sajian mimin kali ini mengenai ragam resep umpan ikan bawal siang hari beserta dengan tips and trik untuk strike ikan bawal.

Mimin harap sajian kali ini akan dapat sangat berguna bagi kalian terkhusus yg bobi banget dalam memancing. Untuk penjelasan dan hal-hal menarik lainnya dapat kalian temukan nanti dipertemuan kita selanjutnya ya sob.

Thanks atas kunjungannya, see u in the next artikel.

Leave a Comment